Dermawan Hidayat || Blog

Update Tutorial Teknologi Informasi

Wednesday, October 24, 2018

Mengatasi phpmyadmin error #1698 tidak bisa login root

A. Pendahuluan
Pada kesempatan ini yang saya posting/share yaitu troubleshoot phpmyadmin dengan kode error #1698 atau tidak bisa login sebagai root

B. Pengertian
phpMyAdmin adalah perangkat lunak bebas yang ditulis dalam bahasa pemrograman PHP yang digunakan untuk menangani administrasi MySQL melalui Jejaring Jagat Jembar (World Wide Web). phpMyAdmin mendukung berbagai operasi MySQL, diantaranya (mengelola basis data, tabel-tabel, bidang (fields), relasi (relations), indeks, pengguna (users), perizinan (permissions), dan lain-lain).

C. Latar belakang

Ingin membagi pengetahuan tentang atasi permasalahan yang sama

D. Tujuan
Pembaca mudah mengatasai masalahnya seperti yang dimaksud


E. Hasil yang diharapkan
Masalah dapat teratasi dengan mudah

F. Alat dan bahan
1.laptop/pc


G. Jangka waktu pelaksanaan
Waktu yang dibutuhkan 3-5 menit

H. Langkah kerja
1. Masuk ke shell linux/terminal linux dan masuk sebagai super user

2. masuk ke mysql dengan perintah berikut


3. Kemudian ketikkan perintah untuk menggunakan mysql


4. Ketikkan perintah berikut agar usernya diupdate menjadi root


5. Masukkan perintah flush priveleges;


6. Keluar dari mysql dengan perintahen exit;


7. Buka kembali phpmya admin dibrowser dan login sebagai root dengan password yang telah diset sebelumnya

8. Sekarang sudah bisa login di phpmyadmin sebagai superuser

No comments:

Post a Comment